Minggu, 28 Februari 2010
Menarik pengunjung kesitus web tidak harus pakai mesin pencari. Setidaknya ada 2 teknik yang cukup efektif untuk itu.
Sebetulnya, sebuah situs dapat memperoleh pengunjung tanpa harus memanfaatkan mesin pencari,bisa dengan teknik yang dikenal dengan istilah ”blogwalking”, bisa juga dengan teknik lain, Nah, apa saja? Ini dia.
COLOR is MAGIC
Pemilik situs web jangan hanya mengandalkan isi situs web tapi, pertahankan juga warna dan tampilan situs web. Situs web dengan3 jenis warna yang berbeda yang bikin mata pengunjung nyaman, begitu hasil penelitian.
BUKAN SALAH ALAMAT
Nama itu Penting Alamat Situs web yang menarik bisa bikin orang penasaran. Logikanya nama situs web berkaitan dengan isi situs web
JENIS BAHASA
Pakailah bahasa Indonesia kalau situs web kamu memang buat orang-orang Indonesia, tak perlu pusing pake bahasa inggris.
Jangan khawatir meski anda kurang mahir bahasa inggris . situs web dengan CSM
(Content Management Sistem)—WordPress—Joomla—Drupal—bisa di instal plugin yang bisa menerjeahkan isi situs web.
sumber
http://galisa.dagdigdug.com
0 komentar:
Posting Komentar