-->

Selasa, 27 Juli 2010

23 Barang Bawaan saat Melahirkan

SEBAGAI calon ibu yang baru pertama kali akan melahirkan, pengalaman untuk mempersiapkan barang-barang yang akan di bawa saat perut Anda terasa mulas bisa jadi membingungkan. Bisa jadi Anda justru membawa banyak hal yang justru tidak diperlukan saat bersalin.

Tidak perlu bingung, Media Hidup Sehat mempersiapkan contekan untuk Anda. Jika anda menjalani rawat inap lebih dari dua atau tiga hari, mintalah bantuan pada suami atau keluarga anda untuk membawa perlengkapan lain yang dibutuhkan di hari berikutnya.

Berikut adalah barang-barang dianggap penting yang diperlukan pada saat anda melahirkan di rumah sakit

1. Formulir atau surat registrasi untuk kehamilan di rumah sakit
2. Permen atau pelega tenggorokan
3. Pelembab bibir
4. Jubah atau jaket
5. Sandal
6. Piyama atau baju tidur
7. Handuk
8. Bantal dan sarung bantal
9. Pakaian dalam
10. Kaus kaki
11. Sikat gigi dan odol
12. Sabun
13. Body lotion
14. Deodoran
15. Shampo dan kondisioner
16. Perlengkapan make-up
17. Kacamata
18. iPod atau CD Player
19. Uang tunai
20. Makanan ringan
21. Kamera/ video kamera
22. Telepon genggam
23. Perlengkapan bayi

Dan berikut adalah barang-barang pelengkap yang dapat dibawa pada saat anda melahirkan di rumah sakit:

1. Bantal favorit
2. Buku atau majalah
3. Jurnal kelahiran dan alat tulis
4. Buku catatan. (*/OL-06)


Sumber
MediaIndonesia.com


Mau dapat uang Gratis, dapat kan di http://roabaca.com/forum/index.php/topic,87.0.html

Artikel Yang Berhubungan



0 komentar:

Posting Komentar

By :
Free Blog Templates