Sabtu, 21 Agustus 2010
Kabar baik bagi penderita osteoporosis diberikan oleh peneliti di New York. Sebagaimana diberitakan media kesehatan HealthDay News, baru-baru ini peneliti menemukan tirotropin dapat mencegah osteoporosis bahkan membentuk kembali jaringan tulang. Tirotropin atau lebih dikenal sebagai thyroid stimulating hormone (TSH) adalah hormon yang mengatur sekresi hormon tiroid.
Tirotropin diketahui memiliki peranan dalam reabsorpsi tulang. Mone Zaidi dari Sekolah Kedokteran Mount Sinai, New York mengatakan hasil itu membuat peneliti optimistis akan kemungkinan terapi tirotropin untuk para perempuan yang mengalami osteoporosis.
Meski begitu, penelitian itu belum bisa menjawab soal kemungkinan buruk pelepasan hormon tiroid yang dicetus tirotropin. Pasalnya, menurut Zaidi, kemungkinan itu belum dapat diselidiki lewat hewan uji mereka.
Meski begitu, terapi tirotropin pada perempuan menopause yang mengalami kanker tiroid telah terbukti tidak mendorong gejala hipertiroid. (Big/M-2)
Sumber
Mediaindonesia.com
Website yang berhubungan :
Tentang Aku
Sentuhan Rohani
Info Teknologi Terkini
Info Pendidikan
Info Kesehatan
Forum Di Web
Puisi-puisi ku
Artikel Yang Berhubungan
- Manfaat Daun Seledri Bagi Kesehatan
- Manfaat Daun Pepaya Untuk Kesehatan
- Manfaat Daun Bayam Untuk Kesehatan Tubuh
- Manfaat Daun Jambu untuk Kesehatan
- Manfaat Daun Sirsak untuk Kesehatan Tubuh
- Manfaat Jahe Merah Untuk Kesehatan Tubuh
- 7 Manfaat Dahsyat Durian Bagi Kesehatan Tubuh Anda
- 7 Manfaat Dahsyat Tomat Bagi Kesehatan Tubuh Anda
- Tips Menjaga Daya Tahan Tubuh Agar Selalu Sehat
- Strategi Langsing dalam Sepekan
- Yuk, Jadi Vegetarian Fleksibel!
- Tempat Tidur Gantung Sahabat Penderita Insomnia
- Kisah-kisah Unik Payudara
- Novel Romantis Picu Orgasme Singkat
- 5 Selebritas Tertangkap Basah Menyusui
- 5 Bakteri Berbahaya bagi Ibu Hamil
- Teh Hijau Berlebihan Bahayakan Hati
- Ini Dia Masalah yang Bikin Perempuan Malu
- Fakta Seputar Pelecehan Seksual
- Ingin Bra Tetap Awet? Ini Caranya
- ASI Eksklusif Cara Ampuh Mengatur Jarak Kehamilan
- Tiga Tahun Menikah, Suami-Istri Tidak Tahu Cara Ngeseks
- Yuk Intip Tujuh Rahasia Pria
- Prediksi Ukuran Penis dari Jemari
- Pernikahan Selamatkan Penderita Kanker Usus
Label: kesehatan
0 komentar:
Posting Komentar